Seseorang yang menyelenggarakan perusahaannya dengan melakukan perbuatan-perbuatan menutup persetujuan atas nama firma sendiri tetapi atas amanat dan tanggungan orang lain dan dengan menerima upah disebut komisi, orang yang menghubungkan antara penjual dan pembeli, disebut..
Untuk menjawab soal ini Silakan Anda Baca Modul 1KB 3
A.Kurang tepat, karena pimpinan perusahaan bertanggung jawab penuh dari dalam penyelenggaraan suatu perusahaan yang menjadi tanggungjawabnya
B.Kurang tepat, karena Komisioner Orang yang menyelenggarakan perusahaan dengan melakukan perbuatan-perbuatan menutup persetujuan atas nama firma dia sendiri tetapi atas amanat orang lain
C.Kurang tepat, karena agen perniagaan tidak diatur di dalam Kitab Undang-undang Hukum Dagang tetapi banyak terjadi di dalam praktek perniagaan sehari-hari di dalam masyarakat
D.Benar, karena makelar adalah seseorang yang menyelenggarakan perusahaannya dengan melakukan perbuatan-perbuatan menutup persetujuan atas nama firma sendiri tetapi atas amanat dan tanggungan orang lain dan dengan menerima upah disebut komisi, orang yang menghubungkan antara penjual dan pembeli